
Kolaborasi Pentahelix untuk Pengawasan Obat dan Makanan
Deskripsi kegiatan
Halo #SahabatBPOM
✨ Kolaborasi Pentahelix dalam Pengawasan Obat dan Makanan ✨
Pengawasan obat dan makanan tidak bisa dilakukan sendiri. Dibutuhkan sinergi lima elemen penting:
👩⚖️ Pemerintah – penyusun kebijakan dan regulasi
🏭 Industri/Pelaku Usaha – produsen yang menjaga kualitas produk
🎓 Akademisi – penyedia ilmu pengetahuan dan inovasi
🧑🤝🧑 Masyarakat – konsumen sekaligus pengawas aktif
📰 Media – penyebar informasi dan pembentuk opini publik
Dengan kolaborasi ini, setiap kebijakan dan inovasi akan lebih efektif, relevan, dan bermanfaat bagi masyarakat luas.
Mari bersama wujudkan obat dan makanan yang aman, bermutu, dan bermanfaat 💊🍽️
#KolaborasiPentahelix #BPOM
Tanggal dan waktu
2025-08-27
10.24